Category Archives: Kegiatan

Koinonia untuk menelusuri sejarah dan membangun organisasi ; Liputan Koinonia PAM GKI Maranatha Teminabuan di Ranting Gelilea

      Komentar Dinonaktifkan pada Koinonia untuk menelusuri sejarah dan membangun organisasi ; Liputan Koinonia PAM GKI Maranatha Teminabuan di Ranting Gelilea

Hative Besar – Persekutuan Anggota Muda Gereja Kristen Injili di Tanah Papua (GKI) Jemaat Maranatha Klasis Teminabuan dalam upaya menelusuri sejarah penyebaran Injil dan peningkatan kapasistas berorganisasi, menggelar koinonia bersama AMGPM Ranting Galilea Cabang Tiberias III Daerah Pulau Ambon Utara dalam sejumlah kegiatan yang terarah. Dalam rangkaian giat seminggu itu, kedua ranting menggelar semiloka pengenalan GPM dan perannya dalam penyeberan… Read more »

Cintai Alam seperti Diri Sendiri – Lomba Lintas Alam dalam rangka HUT AMGPM Cabang Tiberias III

      Komentar Dinonaktifkan pada Cintai Alam seperti Diri Sendiri – Lomba Lintas Alam dalam rangka HUT AMGPM Cabang Tiberias III

Air Manis – Olahraga sambil mendekatkan diri pada alam adalah langkah strategis AMGPM Cabang TIberias III menjawab isu lingkungan dan memupuk persaudaraan antar rantingnya (22/06/2019). Di bawah sorotan tema ‘Cintai Alam seperti dirimu sendiri’, gelaran lintas alam itu dilaksanakan dalam rangka perayaan HUT AMGPM Cabang Tiberias III yang ke -29. Kegiatan yang dipusatkan di Jemaat GPM Air Manis itu tidak… Read more »

Belajar Bersama, Silo Gandeng Gidion II dalam PKJD

      Komentar Dinonaktifkan pada Belajar Bersama, Silo Gandeng Gidion II dalam PKJD

Allang – menjawab panggilan meningkatkan kapasitas kader, AMGPM Cabang Silo (Daerah Kota Ambon) menggandeng AMGPM Cabang Gidion II (Daerah Pulau Ambon Utara) dalam koinonia dalam konsep Pendidikan Kader Jenjang Dasar (5-9/6/2019). Kegiatan dipusatkan di Gedung Gereja Bethel – Jemaat GPM Allang, dan diikuti puluhan kader AMGPM dari kedua Cabang. Sejumlah materi sesuai kurikulum Pendidikan Kader AMGPM diberikan oleh sejumlah fasilitator… Read more »

Lagi, Majelis Jemaat GPM Hative Besar Dorong Pemuda Berkembang Lewat PKJD

      Komentar Dinonaktifkan pada Lagi, Majelis Jemaat GPM Hative Besar Dorong Pemuda Berkembang Lewat PKJD

Hative Besar – Majelis Jemaat GPM Hative Besar serius melihat tanggung jawab mendorong Pemuda sebagai pilar – pilar gereja masa depan. Dalam kerjasama dengan Pengurus AMGPM Cabang Tiberias III, kembali menggelar Pendidikan Kader AMGPM Jenjang Dasar (PKJD) – 6 & 7 Juni 2019. Pdt H. Liliefna dalam kesempatan itu mengatakan, pemuda adalah masa depan Gereja. Jemaat GPM Hative Besar ingin… Read more »

Dorong Kader Tingkatkan Kapasitas Diri, Dapatra Kerjasama dengan American Corner

      Komentar Dinonaktifkan pada Dorong Kader Tingkatkan Kapasitas Diri, Dapatra Kerjasama dengan American Corner

Poka – Daerah Pulau Ambon Utara sebagai pintu masuk Kota Ambon membutuhkan sejumlah kesiapan menyongsong Ambon yang semakin modern. Dalam menjawab tantangan itu, AMGPM Daerah Pulau Ambon Utara (Dapatra) menyadari sungguh tanggung jawab meningkatkan kapasitas diri kadernya lewat kerjsama dengan American Corner Universitas Pattimura gelar Kursus Bahasa Inggris (21/5/2019). Kegiatan ini dikhususkan bagi tujuan Pariwisata yang tengah menjadi perhatian di… Read more »

Watui, di Pulihkan – Aksi PI Eksternal AMGPM Daerah P. Ambon Utara

      Komentar Dinonaktifkan pada Watui, di Pulihkan – Aksi PI Eksternal AMGPM Daerah P. Ambon Utara

Watui – AMGPM Daerah P. Ambon Utara yang diwakili Tim Pikom melaksanakan aksi PI Eksternal (24 – 27 Januari 2019) dalam kerjasama dengan AMGPM Daerah Kairatu di Jemaat GPM Watui Klasis Kairatu (Kecamatan Elpaputih). Dalam aksinya, Tim melaksanakan beberapa agenda pemberdayaan Jemaat seperti pelatihan budidaya Lebah dan Pelatihan pengolahan hasil pertanian guna meningkatkan nilai jual. Guna menunjang kualitas hidup jemaat,… Read more »

Dapatra & Dakar bermitra, jalankan panggilan PI di Watui

      Komentar Dinonaktifkan pada Dapatra & Dakar bermitra, jalankan panggilan PI di Watui

Kairatu – AMGPM Daerah Pulau Ambon Utara (Dapatra) dengan gumulannya, melakukan komunikasi Bersama Pengurus AMGPM Daerah Kairatu dalam rangka misi Pekabaran Injil di Jemaat GPM Watui – salah satu jemaat Kecil di Bagian Hulu Sungai Tala (salah satu dari tiga sungai terbesar di Pulau Seram). Kemitraan ini dijalin berdasarkan rumusan GBPP 2015 – 2020 guna membentuk pemuda yang missioner. Watui… Read more »

Dari Porto AMGPM Lahirkan Sejumlah Jurnalis Muda

      Komentar Dinonaktifkan pada Dari Porto AMGPM Lahirkan Sejumlah Jurnalis Muda

Porto – Menjawab tantangan global, AMGPM gelar pelatihan admin dan redaksi Pikom (19-20/4/2018) di Daerah Pulau – Pulau Lease (Jemaat GPM  Porto). Kegiatan difasilitasi langsung oleh Bung Rudi Fofid (Jurnalis) dan Bung Rudi Tupan (PB AMGPM) dan diikuti oleh sejumlah kader perwakilan dari 15 daerah pelayanannya. Sejumlah materi penting di era komputerisasi dibagikan dalam pelatihan ini seperti prinsip komunikasi Kristen,… Read more »

Jalin Persudaraan, Ranting Dulos sambut Ranting Diaken dalam Koinonia

Allang – Koinonia sejatinya adalah panggilan yang diamanatkan dalam tugas bergereja sebagai bentuk ungkapan syukur atas persaudaraan yang dikaruniakan Tuhan bagi umatNya. Hal ini dimaknai sungguh oleh AMGPM Ranting Dulos (Allang) dan Ranting Diaken (Hatusua) dalam tandangan koinonia balasan kemarin (16-18 Feb 2018). Tari – tarian penyambutan meriah di siang itu menyambut ranting Diaken yang tiba di Negeri Allang. Ikatan… Read more »

Lanjutkan Langkah Advokasi Lingkungan, AMGPM Daerah Pulau Ambon Utara jalin MOU bersama Lanud Pattimura dan BPDAS-HL

Tawiri – setelah sebelumnya AMGPM Dapatra menggandeng Lanud Pattimura dan Balai Pengelolaaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDAS-HL) Waehapu Batumerah, dalam aksi peneneman pohon bersama di wilayah Pelayanan Ambon Utara, kali ini ketiganya melanjutkan misi mengadvokasi lingkungan dalam penandatanganan MOU yang dilaksanakan di ruang Rapat Komandan Lanud Pattimura (13/11/2017). Kerjasama ini dijalin dalam tujuan menjawab tanggung jawab ekologis sebagai… Read more »

Integritas Iman dalam menggumuli Kerja Advokasi : Liputan Pembukaan MPP – XXX AMGPM dari Bumi Saruma

Obi – Angkatan Muda Gereja Protestan Maluku (AMGPM) kembali menggumuli rencana kerja dan mempertanggung jawabkan kinerja pelayanan sebelumnya dalam gumulan Musyawarah Pimpinan Paripurna (MPP) AMGPM yang ke – 30 dalam sub tema : Bersama-sama Mengadvokasi Hak Hidup dan Alam untuk Hidup Berkelanjutan yang Semakin Bermutu. Perhelatan kali ini diselenggarakan di Jemaat GPM Wooi – Daerah Pulau – Pulau Obi /… Read more »

Mengkaji Sub Tema MPP – XXX AMGPM bersama Pdt. DR. S. Gaspersz

Obi – Membuka seluruh percakapan MPP ke – 30, forum MPP bergumul dalam kajian Sub Tema MPP : Bersama-sama Mengadvokasi Hak Hidup dan Alam untuk Hidup Berkelanjutan yang Semakin Bermutu. guna mencapai kesepahaman, forum MPP tahun ini melakukan diskusi bersama Pdt. Dr. S. Gaspersz. Berikut rangkuman penjelasan Sub Tema untuk mengarahkan fokus gumulan AMGPM di tahun ini.   Pengantar Pembangunan… Read more »

Dapatra Gandeng TNI AU Pattimura dan BPDAS – HL dalam Aksi Tanam Pohon

Tawiri – AMGPM Daerah Pulau Ambon Utara (Dapatra) dalam menjawab panggilan teologisnya bagi alam kemarin (9/9/2017) menggandeng TNI AU Pattimura dan BPDAS – HL Waehapu Batumerah dalam aksi pencananangan anakan pohon bersama. Pencanangan ini dilaksanakan di kompleks Pangkalan TNI AU Pattimura yang diikuti pula oleh  TNI AU Pattimura, BPDAS-HL, Pengurus Besar AMGPM, Utusan Klasis Pulau Ambon Utara, Pengurus Cabang se-Dapatra,… Read more »

Apresiasi Karya Roh Kudus, AMGPM Dapatra Gelar Semiloka Hymn & Budaya Daerah Sebagai Media PI

Rumahtiga – Dilatar belakangi oleh perhatian terhadap sikap Pemuda yang kurang memaknai Hymn dan Budaya Lokal dalam pelayanannya, AMGPM Daerah Pulau Ambon Utara menggumuli langkah untuk menjawab masalah itu dalam MPPD II awal tahun lalu. didukung Majelis Jemaat GPM Rumahtiga dan Sanggar Budaya Hukuinalo, langkah itu kemudian deirealisasi lewat Bidang Pekabaran Injil dan Komunikasi dalam Semiloka Apresiasi Hymn dan Budaya… Read more »

R’One Colour Fun Run : Think Big Act Now – Gerakan Memasyarakatkan Olahraga dan Suara Perdamaian

Poka – Berpusat di Bundaran Tugu J. Leimena – Poka, AMGPM Ranting Wayame 1 (R’One) Cabang Tiberias II menggelar R’One Colour Fun Run (8/7/2017) dengan mengambil rute Tugu J. Leimena – Jembatan Merah Putih (JMP) – MCM – JMP – Tugu Leimena. Kegiatan yang diikuti lebih dari dua ratus orang ini dibuka langsung oleh Kepala dinas Pemuda dan Olah Raga… Read more »